Rabu, 07 November 2012

Cara Memasang Flash di Blog

Postingan pertama cuy....

Ingin pasang Flash pinguin yang lucu kayak di sisi kiri blog gue ini  ke blog kamu ..???
Caranya gampang kok....

Nih caranya.... :

  1. Pertama - tama masuk ke blog kamu.
  2. Pilih Tata Letak => klik Tambah Gadget (pilih salah satu, tentukan letaknya)


 3. Kemudian pilih HTML/JavaScript.
 4. Masukkan kode berikut (Judul dikosongi) :

<object type="application/x-shockwave-flash" style="outline:none;" data="http://penguinsgadget.googlecode.com/svn/trunk/penguins.swf?up_backgroundImage=http://&up_numBabies=0&up_backgroundColor=000000&up_numPenguins=4&up_penguinsName=Penguins&" width="125" height="200"><param name="movie" value="http://penguinsgadget.googlecode.com/svn/trunk/penguins.swf?up_backgroundImage=http://&amp;up_numBabies=0&amp;up_backgroundColor=000000&amp;up_numPenguins=7&amp;up_penguinsName=Penguins&amp;" /><param name="AllowScriptAccess" value="always" /><param name="wmode" value="opaque" /><param name="scale" value="noscale"/><param name="salign" value="tl"/></object>

Ket :
  1.  warna merah = menunjukkan jumlah bayi pinguins, ganti nilainya sesukamu
  2.  warna biru = menunjukkan warna background, ganti nilainya sesukamu.
  3.  warna kuning = menunjukkan jumlah pinguins dewasa, ganti nilainya sesukamu.
  4.  warna oranye = menunjukkan panjang dan lebar flash, ganti sesukamu.

terakhir klik simpan kemudian simpan setelan.
 
Gimana....???
 
Kalau ada pertanyaan silakan comment di bawah. GRATISS..!!!
 











Popular Posts